Gedung Tertinggi di Taiwan : Taipei 101

Taipei, Taiwan

Ini lah Gedung tertinggi di Negara Taiwan. Gedung ini adalah Gedung Tertinggi Kedua di Dunia (yang pertama adalah Burj Khalifa, di Dubai, Uni Emirat Arab).  Gedung ini mempunya Lift yang sangat cepat. dari Lantai pertama hingga ke Lantai 87 (lantai pengamat, kaya di Monas gitu…) bisa ditempuh dalam waktu 40 Detik.

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *